Sejarah umat islam =>sejarah yang menyangkut manusia islam (poleksushankam)
Sejarah islam => Sejarah ajaran islam (Al Quran dan Sunnah Rasul)
Budaya => hasil olah pikir manusia
Sejarah Kebuayaan islam | Sejarah umat islam | Sejarah Islam |
Sifatnya berkembang, sehingga memungkinkan adanya perubahan dalam bentuk penyelewengan, penyempurnaan, perubahan | Sifatnya selalu berkembang, sehingga memungkinkan adanya perubahan dalam bentuk penyelewengan, penyempurnaan, perubahan | Sifatnya tetap, tidak berubah, tidak ada penyelewengan, perubahan, tidak ada perbedaan substansi |
Masyarakat Arab sebelum Islam :
Arab Baqiyah : arab yang catatan sejarahnya masih ada
Arab Aribah : Arab asli, catatan sejarahnya ada didalam Al Quran
Arab Musta’ribah : arab campuran, nabiIsmail menikah dengan bukan orang arab, kemudian melahirkan suku Quraish ( Suku Nabi Muhammad tidak asli arab)
Agama orang arab sebelum islam
1. Agama hanif (peninggalan Nabi Ibrahim, agama yang lurus, tidak menyembah berhala
2. Agama Nasrani dan Yahudi
3. Agama Wahtsani (Penyembah berhala), penganutnya paling banyak
Kebudayaan bangsa arab :
1. Kebudayaan yang bercorak materi/Fisik => Bangunan-bangunan
2. Kebudayaan yang bercorak non materi/non Fisik => kemampuan dalam berbahas, syair, puisi
Bangsa Ummi => Bangsa yang belum menerima Al Kitab dari Allah, tidak pernah tersentuh oleh kitab suci agama manapun.
Masa Islam :
Nabi Muhammad lahir tahun 517 M tanggal 12 Rabiul Awal (Tahun Gajah), bliau lahir dalam keadaan yatim, dan pada usia 4 tahun ibunya meninggal dunia.
Irhas : mukjizat yang dialami Muhammad sebelum beliau diangkat menjadi rasul
Antara lain hatinya dibersihkan, saat tinggal dengan pamannya (Abu Thalib) tidak pernah kekurangan.
Pada usia 25 tahun beliau menikah dengn Siti Khadijah yang berumur 40 th. Pada usia 40 th beliau menerima wahyu pertama (Al Alaq ayat 1-5). Nabi melakukan dakwah di Mekah selama 13 tahun.
Alasan orang arab menolak ajaran islam yang dibawa Muhammad
1. Rivalitas antar Kafilah
2. Karena adanya kekhawatiran adanya kesamaan hak dalam islam
3. Karena adanya ajaran islam tentang hari kiamat
4. Kekhawatiran nantinya tradisi nenek moyang menyembah berhalamnjadi lenyap
5. Karena persaingan/alasan ekonomi, bisnis pembuatan berhala menjadi mati dengan hadirnya islam
Periode Sejarah Islam :
1. Masa Pertumbuhan
2. Masa Perkembangan
3. Masa Kemajuan
1. Masa Pertumbuhan
· Hal-hal yang dilakukan Nabi ketika pertama kami sampai di Madinah
1. Membangun masjid
2. Mempersaudarakan antara Muhajirin yang hijrah dengan kamum Anshor di Madinah
· Dalam waktu yang tidak terlalu lama di Madinah, Rasul erhasil mengembangkan dakwah (1/4 abad), karena :
1. Integritas pribadi rasul yang baik
2. Partisipasi dari orang-orang di sekitar rasul (Abu Bakar, Usman, Umar bin Khattab, Ali bin Abi Thalib)
3. Ajaran islam membawa kebenarannya yang susungguhnya
Lima pondasi dalam ajaran Rasul/Pilar/Prinsip Masyarakat Islam :
1. Persaudaraan
2. Persamaan
3. Toleransi
4. Kerjasama/gotong royong/tolong menolong
5. Musyawarah
Pada saat itulah disebut Masa Pertumbuhan
1. Masa Perkembangan
Ditandai dengan
- Bertambahnya jumlah umat islam
- Daerah kekuasaan bertambah luas
- Munculnya ilmu pengetahuan, ilmu tafsir, fiqih
Masa perkembangan islam intinya adalah bertambahnya kuantitas untuk semuanya
2. Masa Kemajuan Islam
Masa perkembangan islam intinya adalah bertambahnya kualitas islam. Masyarakat semakin cerdas. Misalnya : Kesejahteraan masyarakat meningkat. Dari segi jumlah umat, luasnya penyebaran islam.
Orang-orang yang berjasa bagi Rasul (para sahabat)
· Abu Bakar :
1. Menghimpun ayat-ayat Al Quran
2. Memastikan dan menyadarkan kembali bahwa zakat adalah perintah Allah
· Umar :
1. Melakukan perbaikan administrasi, ditetapkanya tahun baru islam yang dihitung dari hijrahnya rasul
2. Menentukan mata uang resmi
· Usman :
Penelitian ulang Al Quran yang terpecah-pecahm lalu ditulis ulang dan dibuat Al Quran dengan Index (Mahzab Usman)
· Ali bin Abi Thalib :
Ali dituntut mencari siapa pembunuh Usman.
Menyelesaikan persoalan-persoalan kepemilikan tanah, terutama dari hasil rampasan perang
Umar dibunuh oleh orang Yahudi
Usman => karena dicurigai dalam pemerintah
Ali => oleh orang/kaum khawij yang menganggap bahwa jika ada perselisihan-perselisihan mdka duku masalah dibunuh karena mengotori agama.
Bani Umayyah (Muawiyah)
- Pengembangan wilayah
- Majunya bidang kebudayaan, administrasi, organisasi dll
- Munculnya aliran-aliran keagamaan :
- Kelompok Khawarij => bahwa hukum hanya milik Allah
- Syiah
- Murjiah => ajarannya masuk surga atau neraka terserah Allah
- Mu’tajilah => mereka mengembangkan keagamaan dengan tujuan memberikan argumentasi yang benar tentang Islam kepada orang lain, sangat berorientasi pada logika
- Jabariah => Selalu menerima, menyerah tanpa syarat. Sngat mempercayai takdir sehingga manusia tidak dapat berusaha
- Qadariyah => Manusia yang menentukan, menolak takdir Allah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar